SYAIR PENOLAK BALA' / MUSIBAH

SYAIR PENOLAK BALA' / MUSIBAH

Share This
          Qosidah / Syair karangan Al Habib Abdullah bin Ali bin Hasan bin Husain bin Ahmad bin Hasan bin Shohibur Ratib Habib Abdullah bin Alawi Al-Haddad. Beliau wafat di Sangeng, Bangil - Pasuruan - JATIM pada tahun 1331 H. Dikenal pula dengan nama Habib Sangeng Keramat.
          Beliau pernah berkata tentang syair ini : "Dianjurkan membaca bait² syair ini ketika datangnya wabah/ bala' di suatu negeri yang berpenduduk muslim."
          Dikatakan bahwasannya bait² syair ini mujarab untuk mendatangkan rezeki, penghantar kesembuhan, penolak bala', fitnah, ujian, wabah, serta kejahatan musuh. Adapun anjuran membacanya yaitu setiap malam setelah membaca Ratib Al Haddad.
          Mudah-mudahan berkat perantara syair ini serta didasari keyakinan yang kuat, Allah menjadikannya sebab kita selamat dari segala marabahaya yang ada, khususnya wabah penyakit COVID-19/ Corona.
Aaamien ya Robbal Aalamiin. https://t.me/darulihya


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages